Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif

Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif - Hallo sahabat viral Islami, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Uncategorized, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif
link : Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif

Baca juga


Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif

Rumah adalah tempat untuk kita tinggali, oleh karena itu agar rumah tetap nyaman kita harus menjaganya tetap bersih. Rumah yang bersih juga akan membuat rumah tersebut lebih sehat, karena tidak ada sarang kuman dan hewan di rumah anda.

Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif

BACA JUGA: Kepikiran membeli Rumah Bekas? Perhatikan Dulu Hal-hal Penting Berikut Ini

Bersih-bersih rumah memang cukup melelahkan dan membutuhkan waktu yang tidak sedikit. Bagi orang-orang yang jadwalnya padat, pasti hal ini sangat susah dilakukan. Tapi tenang saja, referensirumah.com punya tips untuk bersih-bersih rumah dengan cepat dan efektif tanpa harus ribet dikutip dari rumahoscarliving.

Fokuskan ruangan yang paling berantakan

Cara yang pertama ini cocok dilakukan bagi orang yang tidak mempunyai banyak waktu luang. Mulai dari kamar tidur yang pada umumnya terlihat berantakan, lalu lanjut ke ruang makan dan dapur, kemudian langsung bersihkan ruang tamu. Dengan ini ruangan yang paling berantakan akan meringankan dan memudahkan kita dalam membersihkan rumah dengan cepat.

Bersihkan Bagian penting saja

Cara yang kedua adalah dengan membersihkan barang yang menurut Anda penting saja, contohnya dengan mencuci piring, menyapu lantai, mengepel, dan membersihkan kamar tidur. Ketiga kegiatan tersebut merupakan hal-hal yang penting di lakukan agar rumah terlihat rapi, meskipun tidak keseluruhan.

Jangan simpan atau tumpuk pakaian kotor

Cara yang ketiga adalah Sebaiknya Anda hindari menumpuk pakaian kotor karena hanya akan menambah pekerjaan rumah. Jika perlu, cucilah pakaian setiap hari dan hindari mencuci pakaian satu minggu sekali. Apabila tidak mempunyai waktu mencuci pakaian di pagi hari, dapat mencucinya saat sore hari setelah beraktivitas.

Bersihkan debu

Cara yang ke empat adalah cara ini cukup singkat yaitu kurang dari 15 menit. Bersihkan debu dengan kemoceng untuk membersihkan frame dan pajangan-pajangan rumah yang lainnya. Untuk membersihkan meja dan kaca, gunakan lap kain yang telah disemprot cairan desinfektan agar hasilnya tampak bersih.

Membuka jendela-jendela rumah setiap pagi hari

Buka semua jendela setiap pagi, hal ini dilakukan untuk memperlancar sirkulasi udara agar terjadi pertukaran udara kotor dengan udara bersih. Sinar matahari yang masuk melalui jendela rumah dapat membunuh bakteri dan kuman yang ada di dalam rumah.

Bersihkan kamar mandi

Yang terakhir adalah bersihkan kamar mandi Anda, Kamar mandi merupakan ruangan yang perlu dan sangat penting untuk dibersihkan. Membersihkan kamar mandi dengan waktu singkat dapat dilakukan dengan menyemprotkan cairan desinfektan terlebih dahulu pada toilet dan lantai kamar mandi.

Beberapa lama kemudian, bersihkan dengan menggunakan sikat kamar mandi mulai dari toilet sampai lantai dan dinding kamar mandi. Penyemprotan desinfektan dan membiarkannya beberapa menit dapat meringankan dalam membersihkan kamar mandi dengan waktu singkat karena cairan desinfektan akan bekerja dengan sendirinya.

Tak sulit kan? Dengan mengikuti tips diatas, tak peduli seberapa padat jadwal anda, rumah anda akan tetap bersih dan sehat.Sumber : http://www.wajibbaca.com/2016/11/tips-bersih-bersih-rumah-tanpa-harus.html


Demikianlah Artikel Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif

Sekianlah artikel Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif dengan alamat link https://viralislami12.blogspot.com/2014/09/tips-bersih-bersih-rumah-tanpa-harus.html

Related Posts :

0 Response to "Tips Bersih-bersih Rumah tanpa Harus Ribet, Cepat dan Efektif"

Posting Komentar